Peranan Masjid dan Sekolah Muhammadiyah terhadap Masyarakat

Authors

  • Nabila Salwa Amarta Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Inna Lutfi Yakiya Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Warnanti Arie Luthfiani Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Husna Ghoida Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Dwi Septi Ariyani Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia

Abstract

Sekolah Diartikan Sebagai Tempat Untuk Menuntut Ilmu Atau Membina Karakter Individu Dalam Masyarakat Sesuai Dengan Norma Masyarakat Dan Syariat Islam. Pendidikan Dibedakan Menajdi Dua Yaitu Pendidikan Formal Dan Pendidikan Nonformal. Pendidikan Nonformal Yaitu Pendidikan Yang Didapatkan Dari Luar Lembaga Sekolah Contohnya Kajian Dimasjid, TPA. Pendidkan Formal Yaitu Pendidikan Yang Didapat Disekolahan. Pendidikan Formal Memberikan Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Umum Dan Ilmu Pendidikan Islam. Masjid Memiliki Fungsi Utama Yaitu Tempat Ibadah Sholat Lima Waktu Serta Tempat Ibadah Shunah Lainnya Untuk Menharapkan Ridho Allah. Selain Itu, Masjid Juga Digunakan Untuk Meyebarluasakan Dakwah Dakwah Islami Untuk Para Ulama Islam. Diantaranya Dengan Menyampaikan Ilmu Islam Serta Kegiatan Lain Yang Bermanfaat Bagi Masyarakat. Rumusan Masalah Dalam Artikel Ini” Bagaimana Peran Masjid Dan Sekolah Muhammadiyah Terhadap Masyarakat?” Artikel Ini Bertujuan Untuk Mengetahui Apa Saja Peran Masjid Muhammadiyah, Serta Sekolah Muhammadiyah Terhadap Masyarakat. Fungsi Dari Artikel Ini Adalah Untuk Menjabarkan Hasil Penelitian Kami Terkait Apa Saja Peran Masjid Dan Sekolah Muhamamdiyah Yaitu Sebagai Tempat Ibadah,Tempat Menuntut Ilmu,Pusat Dakwah Dan Kebudayaan, Pusat Kaderisasi Umat Dan Pencerdassan Dibidang Kepedulian Sosial. Manfaat Artikel Ini Diharapkan Dapat Menyumbangkan Serta Menambah Wawasan Terkait Peran Muhammadiyah Terhadap Masyarakat Khususnya Dibidang Masjid Dan Sekolah Muhammadiyah.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2023-07-24

How to Cite

Amarta, N. S., Yakiya, I. L., Luthfiani, W. A., Ghoida, H., & Ariyani, D. S. (2023). Peranan Masjid dan Sekolah Muhammadiyah terhadap Masyarakat. Prosiding Seminar Nasional Dan Call for Paper Pengembangan Dakwah, Pondok Al Islam Dan Kemuhammadiyahan, 61–66. Retrieved from https://proceedings.ums.ac.id/lppik/article/view/3831